Selasa, September 30

Perbedaan Simpulan dan Saran

Simpulan merupakan garis merah atas hasil penelitian dan memiliki substansi konseptual yang koheren dengan rumusan masalah dan tujuan penelitian. Kemudian peneliti bisa menambahkan konsep yang masih di dalam lingkup masalah yang diteliti berupa saran. Saran bersifat sebagiai substansi tambahan solusi positif mengenai masalah yang diteliti. Dengan demikian, simpulan lebih bersifat menarik garis besar mengenai analisis yang telah dilakukan penenliti, sedangkan saran adalah konsep-konsep tambahan yang ditawarkan peneliti yang masih di dalam lingkup masalah yang diteliti.

0 comments:

Posting Komentar

Twitter Delicious Facebook Digg Stumbleupon Favorites More